Networking (cara mengganti password bawaan pada backtrack 5r3)
- on 12:05 AM
- No comments
setelah install backtrack,pasti kita dihadapkan dengan satu masalah
yaitu password. Saat proses instalasi backtrack,
kita tidak disuruh untuk memasukkan username dan password!!
tetapi saat proses instalasi selesai dan saat kita akan masuk ke backtrack untuk pertama kali,
sering kali kita bingung karena disuruh memasukkan username dan password...
tenang sob kali ini ane pengen share tentang ini
backtrack telah memberikan username dan password bawaan kepada kita
buat kalian yang bingung untuk username dan password nya,
langsung aja ane kasih tau
username : root
password : toor
itu adalah username dan password bawaan dari backtrack
sekarang bagi yang pengen ganti password backtracknya ane kasih tau caranya
simple aja kok
1. buka terminal caranya application > accesories > terminal
2. setelah terminal terbuka,ketikan kode berikut
~#passwd
3.kemudian akan keluar perintah Enter new Unix Password :
isikan dengan password baru kamu dan tekan enter
kemudian retype password baru kamu
4.coba restart dan login dengan password baru kamu....
"succes"
oke mungkin segitu saja yang ingin saya share,semoga membantu
ketemu lagi lain kali
Post a Comment